-->

(Bab 4) Terapi Air Putih yang Ampuh yang Belum Anda Ketahui

Anda Ingin Sembuh dari Penyakit ?

Ingat ! Browsing Kesehatan lebih baik daripada Browsing Obat

(Bab 4) Terapi Air Putih yang Ampuh yang Belum Anda Ketahui

Terlebih dulu anda dapat membaca : (Bab 1) Hanya Mindset yang dapat menyelamatkanmu dari penyakit. Agar anda dapat mengerti urutan tips ini.

Air putih memang harus dinikmati daripada air yang manis atau berasa, air putih sangat efektif untuk kesehatan tubuh kita karena perlu anda ketahui 75% tubuh kita adalah air, maka dari itu tidak mengherankan jika anda sering minum daripada makan, jangan sampai anda sering makan tapi jarang minum (meskipun tidak haus) karena akan menghambar peredaran darah yang mengental akibat kekurangan cairan.

(Bab 4) Terapi Air Putih yang Ampuh yang Belum Anda Ketahui

Air berperan penting untuk sistem metabolisme tubuh. Sel-sel manusia membutuhkan air untuk berkembang pun begitu dengan tulang-tulang kita yang ternyata 75% berisi air. Setelah seharian kemari lelah beraktivitas, tubuh kita kekurangan cairan tubuh.

Pagi hari adalah waktu yang tepat untuk mengisi kembali cairan tubuh yang hilang dari tubuhmu. Meskipun, efektif sebagai media pengobatan, kamu juga perlu memperhatikan kebersihan air putih yang kamu konsumsi. Air yang kotor dan mengandung banyak bakteri tentu juga tidak baik untuk tubuh.

Apa manfaat Air putih bagi tubuh kita ?

  1. Membantu Mengatur atau mengendalikan Kalori
  2. Membantu Membangkitkan dan memaksimalkan Otot
  3. Mencerahkan Kulit
  4. Mengganti sel-sel baru
  5. Mempertahankan fungsi ginjal dan usus pada tubuh kita

Bagaimana cara terapi air putih ?

  • Metode yang digunakan pada terapi pertama yaitu meminum air putih sesaat setelah bangun tidur di pagi hari sebanyak 1,5 liter atau sekitar 5-6 gelas air putih setiap harinya. 
  • Kamu yang tidak terbiasa minum air putih tentu kesulitan mengonsumsi 6 gelas secara terus-menerus. Solusinya yaitu mulai dengan minum 4 gelas air putih sekaligus kemudian berikan waktu untuk tubuhmu beristirahat selama 2 menit kemudian lanjutkan lagi minum 2 gelas air putih. 
  • Proses tersebut harus diikuti dengan melarang dirimu mengonsumsi makanan atau minuman lainnya selama satu jam sebelum dan sesudah melakukan terapi. 
  • Hasil terapi akan maksimal jika kamu menghindari makanan junk food atau minuman bersoda pada malam sebelumnya.

Jadi anda tahu mengapa air putih sangat penting bagi tubuh anda, maka dari itu jangan lupakan untuk minum air putih.

Baca Juga : (Bab 5) Kebiasaan Buruk Dampak yang mematikan kesehatan anda

Semoga terapi air putih dapat anda terapkan dalam kehidupan sehari-hari anda, semoga anda dapat sehat selalu setelah membaca artikel ini. Jika anda suka dengan artikel Terapi Air Putih anda dapat menyebarkan atau membagikan artikel ini.

Dapatkan Tips Kesehatan Lainnnya, Gratis Untuk anda..

5 Artikel Pilihan Untuk Anda